Adalah Abdullah ibn Zubair, yang pertama kali membuat sabuk lingkaran Hajar Aswad dengan perak.
Kemudian diikuti oleh para penerusnya dengan cara memperbaharuinya jika dipandang perlu.
Misalnya seperti yang terjadi pada bulan Sya’ban 1375 H/1955 M, Raja Sa’ud ibn Abdul Aziz melapisinya dengan perak baru, dan Renovasi secara menyeluruh baru pada masa Raja Fahd ibn Abdul Aziz pada tahun 1422 H.
Sumber : Sejarah Mekah, Dr. Muhammad Ilyas Abdul Ghani, Penerbit Al-Rasheed Printer
Entri Populer
-
R aja Abdul Aziz dari keluarga Sa’ud pada tahun 1344 H/1925 M mengeluarkan surat keputusan yang memerintahkan untuk memperbaiki bagian-bagia...
-
Darul Arqam (Dar al-Arqam) “Dar al-Arqam” ialah nama rumah yang dinisbatkan kepada al-Arqam ibn Abi al-Arqam, yaitu sahabat Rasulullah Saw...
-
T erletak diantara Mina dan Arafah. Dinamakan dengan “Muzdalifah” karena manusia mendatanginya pada permulaan malam (atau tengah malam), at...
-
Pintu-pintu Masjidil Haram Ketika kaum Quraisyh masih menempati rumah-rumah di sekitar thawaf dekat Ka’bah, mereka sengaja membiarkan gang-g...
-
a. Lantai Dasar Bangunan ini tergolong ruangan utama yang digarap pada perluasan ini, luasnya 82.000 m persegi. Lantainya dihiasi dengan mar...
pertamaxxx gak ya...
BalasHapuskapan ya bisa menyentuh hajar aswad....aminn...
BalasHapusInsya Allah ... niatkan saja dengan sepenuh hati, saya turut mendoakan semoga bisa menyentuhnya, amiiin
BalasHapus