Kebun Renungan

Kebun Renungan
Pola hidup dan pola pikir kita sekarang, akan sangat menentukan keadaan kita di masa datang. Harta, keangkuhan, keegoisan dan kesombongan, bila tak pandai mengelolanya hanya akan semakin merendahkan diri kita sendiri , Mari kita memanfaatkan waktu seefisien mungkin untuk kebaikan, jangan sampai kita menyadarinya di batas kemampuan. Sebuah renungan dari seorang sahaba. (Baca)

Sejarah Mekah

Sejarah Mekah
Ka'bah, Masjidil Haram, Mekkah Al-Mukarromah

Ngobrol sama Ustadz Kampung

Ngobrol sama Ustadz Kampung
SHALAT KHUSYU, adalah suatu keadan yang setiap kita mendambakannya. Bisakah kita shalat khusyu? Ataukah hanya milik para Nabi atau 'alim ulama saja? Bagaimana caranya? Mungkin catatan ini bisa dijadikan bahan renungan. (Baca)

Buku Tamu

Belajar Menikmati Hidup

Terkadang kita dihadapkan pada perasaan, kesel, jengkel, rasa ga suka, benci, dendam dan segaala yang membuat hati dan pikiran jadi capek, kita ingin lepas dari perasaan itu, tapi sulit rasanya. Bagaimana kita bisa menikmati hidup jika perasaan itu masih ada ? ...Read more...

Sahabat Setia

Selamat datang di Rumah Sahaja, terimakasih atas kunjungan silaturahimnya

Juhfah (Sejarah Mekah)

Rabu, 29 Juli 2009


Yaitu miqatnya penduduk Mesir, Syiria (Syam) dan orang orang yang daaing dari arahnya. Terletak disebelah Barat Laut Masjidil Haram yang berjarak 187 km, atau 17 km sebelah Tenggara kota Rabigh, atau 15 km sebelah Timur laut Merah.
Jarak terdekatnya dari jalan Hijrah ialah 211 km sebelum Mekah.
(ket.Gambar : Denah Miqat-miqat Ihram)
Disana dibangun masjid baru dengan luas 30 x 30 m = 900 meter persegi, yang menelan biaya sekitar RS 10 juta, dan dapat menampung kurang lebih 2200 jemaah


Diperbolehkan juga berihram dari Rabigh karena searah dengan tempat miqat Juhfah dan jaraknya pun dekat. Perlu diingatkan juga disini bahwa Abbas ibn Abi Thalib ra. Berjumpa dengan Rasulullah Saw. di Juhfah, yaitu ketika Rasulullah Saw. dalam perjalanan ke Mekah ( untuk membebaskan kota itu ) pada tahun 8 H.

Ketika itu Abbas ra. Dan keluarganya baru saja keluar dari kota Mekah untuk Hijrah ke Madinah

Sumber : Sejarah Mekah, Dr. Muhammad Ilyas Abdul Ghani, Penerbit Al-Rasheed Printer

0 komentar:

Posting Komentar


TEH PANAS ternyata dapat memicu 'Kanker Kerongkongan'. Apakah anda salah satu penikmat teh panas? Catatan ini perlu untuk di simak. (Baca)

Ngobrol sama Ustadz Kampung

Cerita Keluarga Sahaja

Entri Populer